ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.T.M USIA 18 TAHUN P2A0 NIFAS 2 JAM FISIOLOGIS DI RUANG NIFAS PUSKESMAS MARIAT KABUPATEN SORONG

Detail Cantuman

Text

ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.T.M USIA 18 TAHUN P2A0 NIFAS 2 JAM FISIOLOGIS DI RUANG NIFAS PUSKESMAS MARIAT KABUPATEN SORONG

XML JSON

Masa nifas (puerperium) adalah masa yang dimulai setelah kelahiran plasenta dan berakhir ketika alat-alat kandungan kembali seperti keadaan sebelum hamil (Sutanto, 2018). Masa nifas (puerperium) di mulai sejak 2 jam setelah lahirnya plasenta sampai dengan 6 minggu atau 41 hari setelah itu (Sutanto, 2018). Asuhan diberikan di Puskesmas Kabupaten Sorong di tangal 18 Februari 2021. Pengambilan data di ambil secara langsung dan melihat data rekam medis, pendokumentasian di lakukan dengan menggunakan 7 langkah varney. Tujuan lapoan tugas akhir ini untuk memberikan asuhan kebidaan yang dilakukan pada Ny. “T.M”. Berdasarkan hasil asuhan kebidanan yang telah dilakukan pada Ny.”T.M” bahwa kondisi pasien baikdan diharapkan klien dapat menerapkan konseling yang
telah diberikan selama dilakukan asuhan kebidanansehingga kondisi ibu dan bayi tetap baik dan dapat mencegah terjadinya komplikasi hingga kematian. Kesimpulan Laporan Tugas Akhir, peneliti dapat menerapkan asuhan kebidanan dengan manajemen Asuhan Kebidanan metode 7 langkah varney dan pendokumentasian Asuhan kebidanan pada Ny.T.M Disarankan bidan dapat meningkatkan mutu pelayanan dengan menerapkan asuhan selama masa nifas sesuai standar pelayanan kebidanan.


Detail Information

Item Type
Laporan Tugas Akhir
Penulis
EKA NOVITASARI - Personal Name
Student ID
41540118003
Dosen Pembimbing
Vera Iriani abdullah,M.Keb - NIP. 197708222002005502 - Dosen Pembimbing 1
TRI MARTENA, A.Md.Keb - 196403141986032010 - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
15401
Edisi
Published
Departement
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit Poltekkes Kemenkes Sorong : Perpustakaan Sorong.,
Subyek
No Panggil
Copyright
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SORONG
Doi

Deposit User
MADE AGUSTIA PERMATA WARDANI, S.Kom

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail